Rumus Usaha dan Menghitung Persentase Keuntungan Bisnis

Rumus Usaha – Usaha yang ada di dalam ilmu fisika memiliki rumusnya sendiri sehingga sebuah energi dapat menggerakkan suatu benda.

Sebuah usaha dapat dikenali seperti seseorang yang sedang mendorong atau mengangkat suatu benda.

Adanya dorongan tersebut berarti orang itu telah memberikan gaya pada benda.

Usaha sangat dipengaruhi oleh dorongan atau tarikan (gaya). Sehingga dapat disimpulkan bahwa usaha dihasilkan oleh gaya yang dikerjakan pada suatu benda sehingga benda itu berpindah tempat.

Pada artikel kali ini akan membahas tentang rumus usaha dan cara menghitung persentase keuntungan. Simak penjelasannya berikut ini.

Baca juga: Cara Menghitung Keuntungan Usaha Makanan dan Contohnya agar Untung.

Rumus Usaha

Rumus Usaha
Sumber: google.com/bersosial

Dalam ilmu fisika, usaha disimbolkan dengan huruf W, kemudian gaya disimbolkan dengan F dan perpindahan dengan s.

Secara matematis rumus usaha dituliskan dalam persamaan berikut.

W= F x s

Keterangan:

W = usaha [satuan Joule (J)]

F = gaya [satuan Newton (N)]

s = perpindahan [satuan meter (m)]

Perlu diketahui bahwa usaha memiliki satuan yang sama dengan energi yaitu joule. Dengan ketentuan bahwa 1 joule sama dengan besar usaha yang dilakukan oleh gaya sebesar 1 N dengan perpindahan 1 m.

Jenis Rumus Usaha

Rumus Usaha
Sumber: google.com/bersosial

Rumus usaha memiliki dua jenis, yakni rumus usaha bernilai positif dan bernilai negatif. berikut adalah penjelasannya:

1. Bernilai Positif

Karena nilai usaha sangat dipengaruhi oleh arah perpindahan gaya, maka usaha dapat bernilai positif, negatif atau nol.

Jika gaya searah dengan perpindahan benda, maka usaha bernilai positif.

W = F x s

2. Bernilai Negatif

Jika gaya berlawanan dengan perpindahan benda, maka usaha bernilai negatif.

W = -F x s

Contoh Soal Rumus Usaha

Rumus Usaha
Sumber: google.com/bersosial

Kemudian adalah contoh soal rumus usaha:

1. Menghitung Usaha

Hitunglah usaha yang dilakukan untuk mendorong mobil dengan gaya 200 N sejauh 5 meter berikut ini.

Penyelesaian

Diketahui : F = 200 N , s = 5 m

Ditanyakan : W = ……… ?

Jawab: W = F x s

W = 200 N x 5 m

Kemudian W = 1000 Nm

W = 1000 joule

Jadi usaha yang dilakukan sebesar 1000 J.

2. Menghitung Perpindahan

Untuk mengangkat sebuah batu bata yang massanya 2 kg dari lantai, Andi melakukan usaha sebesar 30 joule. Jika percepatan gravitasi 10 N/kg, seberapa tinggi Andi mengangkat batu bata tersebut?

Penyelesaian

Diketahui :

m = 2 kg, g = 10 N/kg, maka w = m.g = (2kg) (10 N/kg) = 20 N

F = 20 N dan W = 30 J

Ditanyakan : s = ……… ?

Jawab : s = 𝑾:𝑭

=𝟑𝟎 𝐉 : 𝟐𝟎 𝐍

= 1,5 m

Jadi batu bata tersebut diangkat Andi setinggi 1,5 m dari lantai.

Cara Menghitung Persentase Keuntungan, Pengertian Untung dan Rugi

Bisnis
Sumber: google.com/bersosial

Jika dalam dunia fisika, rumus usaha digunakan untuk menghitung pergerakan atau perpindahan suatu benda yang disebabkan oleh sesuatu, namun di dalam sebuah bisnis rumus usaha digunakan untuk menghitung keuntungan dan kerugian.

Namun sebelum lebih jauh membahas cara menghitung persentase keuntungan dan kerugian, Anda harus mengetahui terlebih dahulu apa yang dimaksud dengan untung dan rugi.

Keuntungan dan kerugian tergantung pada berapa harga beli dan berapa harga jual. Harga beli adalah banyaknya uang yang dikeluarkan untuk membeli sejumlah barang, atau biasa disebut dengan harga modal.

Kemudian harga jual adalah banyaknya jumlah uang yang dihasilkan dari hasil penjualan suatu barang tersebut.

Dari sana Anda dapat mengetahui apakah akan mengalami keuntungan atau kerugian. Apa sih yang disebut dengan untung dan rugi?

1. Keuntungan 

Keuntungan adalah jika harga beli lebih kecil daripada harga jual, atau harga jual lebih besar daripada harga beli.

Selain itu keuntungan bisa Anda hitung dengan rumus berikut ini:

Keuntungan = Harga Jual (HJ) – Harga Beli (HB)

Apabila harga beli lebih kecil daripada harga jual maka Anda mengalami keuntungan.

2. Kerugian

Kerugian adalah jika harga jual lebih kecil daripada harga beli, atau harga beli lebih besar daripada harga jual maka itu yang disebut dengan kerugian.

Anda dapat menghitung kerugian dengan rumus berikut ini:

Kerugian = Harga Beli (HB) – Harga Jual (HJ)

Cara Menghitung Persentase Keuntungan dan Kerugian

Bisnis
Sumber: google.com/bersosial

Jika sudah mengetahui apa yang dimaksud dengan untung rugi, kemudian adalah cara menghitung persentase keuntungan dan kerugian.

Biasanya persentase akan digunakan untuk menyatakan satu per seratus. Namun pada umumnya untung dan rugi dapat dipersentasekan dengan cara rumus berikut ini:

1. Cara menghitung persentase keuntungan

Berikut ini adalah rumus menghitung persentase keuntungan:

Persentase keuntungan = Besarnya keuntungan : Harga beli x 100%

Kemudian jika sudah diketahui persentase keuntungannya, maka harga jual dapat dihitung dengan rumus sebagai berikut:

Harga Jual = Harga beli (HB) – (Persentase keuntungan x Harga beli)

Harga Beli = Harga Jual : (100% + Persentase keuntungan)

2. Cara menghitung persentase kerugian

Berikut ini adalah rumus menghitung persentase kerugian:

Persentase kerugian = Besarnya kerugian : Pembelian x 100%

Jika sudah diketahui besaran kerugiannya dan persentase kerugiannya, maka harga jual dapat dihitung dengan rumus berikut ini:

Harga jual = Harga beli – (Persentase kerugian x Harga pembelian)

Harga beli = Harga jual : (100% + Persentase kerugian)

Jadi, itulah cara menghitung persentase keuntungan dan kerugian yang bisa Anda lakukan untuk mencari tahu apakah Anda mengalami kerugian atau keuntungan.

Jika sudah mengetahui cara dan rumusnya, Hal itu harus rutin Anda lakukan agar bisnis yang Anda jalani tetap terpantau perkembangannya.

Demikianlah pembahasan mengenai rumus usaha yang ada di dalam ilmu fisika dan bisnis. Semoga bermanfaat!

Jika Anda ingin membaca artikel menarik lainnya, silahkan kunjungi situs Blog Evermos. Selamat membaca!

Selain itu, dapatkan manfaat untuk berikhtiar bersama Evermos hanya dalam satu aplikasi, selain itu ada banyak penawaran dan promo menarik lainnya yang bisa Kamu dapatkan secara cuma-cuma.

Inilah benefit yang akan Anda dapatkan secara GRATIS:

  1. Punya toko online sendiri cuma modal HP,
  2. Jualan 80.000++ produk lokal berkualitas
  3. Akses E-Katalog tanpa batas
  4. Belajar bisnis dipandu trainer professional
  5. Gratis Ongkir*
  6. Packing dan pengiriman semua dari Evermos yang bantu,
  7. Bisa banget Jastip (Jasa Titip) untuk teman terdekat
  8. Kesempatan Umroh* tanpa diundi

*Syarat dan Ketentuan berlaku

Tertarik untuk mencobanya? Dapatkan akses ke seluruh produk dan siap jual sekarang juga dengan klik tombol di bawah berikut ini.

MULAI JUALAN SEKARANG

Buka Usaha Jadi Reseller (Daftar Gratis)