7 Doa Meminta Rezeki Yang Berlimpah dan Penuh Keberkahan

Sudah sepatutnya bahwa setiap umat muslim harus mendekatkan diri kepada Allah SWT dengan cara beribadah dan berdoa. Salah satu doa yang bisa Anda panjatkan setiap hari adalah doa meminta rezeki halal dan penuh dengan keberkahan.

Jika Anda ingin rezekinya selalu diberi kelancaran oleh Allah SWT maka berikut ini Blog Evermos merangkum kumpulan doa meminta rezeki yang halal, berlimpah, dan penuh keberkahan. Untuk bacaan lengkapnya, mari kita simak ulasan berikut hingga tuntas, ya!

Kumpulan Doa Meminta Rezeki

1. Doa Meminta Rezeki dari Allah SWT

doa meminta rezeki
sumber : shutterstock.com

Ł‚ŁŽŲ§Ł„ŁŽ Ų¹ŁŁŠŲ³ŁŽŁ‰ Ų§ŲØŁ’Ł†Ł Ł…ŁŽŲ±Ł’ŁŠŁŽŁ…ŁŽ Ų§Ł„Ł„Ł‘ŁŽŁ‡ŁŁ…Ł‘ŁŽ Ų±ŁŽŲØŁ‘ŁŽŁ†ŁŽŲ§ Ų£ŁŽŁ†Ł’Ų²ŁŁ„Ł’ Ų¹ŁŽŁ„ŁŽŁŠŁ’Ł†ŁŽŲ§ Ł…ŁŽŲ§Ų¦ŁŲÆŁŽŲ©Ł‹ Ł…ŁŁ†ŁŽ Ų§Ł„Ų³Ł‘ŁŽŁ…ŁŽŲ§Ų”Ł ŲŖŁŽŁƒŁŁˆŁ†Ł Ł„ŁŽŁ†ŁŽŲ§ Ų¹ŁŁŠŲÆŁ‹Ų§ Ł„ŁŲ£ŁŽŁˆŁ‘ŁŽŁ„ŁŁ†ŁŽŲ§ ŁˆŁŽŲ¢Ų®ŁŲ±ŁŁ†ŁŽŲ§ ŁˆŁŽŲ¢ŁŠŁŽŲ©Ł‹ Ł…ŁŁ†Ł’ŁƒŁŽ Ū– ŁˆŁŽŲ§Ų±Ł’Ų²ŁŁ‚Ł’Ł†ŁŽŲ§ ŁˆŁŽŲ£ŁŽŁ†Ł’ŲŖŁŽ Ų®ŁŽŁŠŁ’Ų±Ł Ų§Ł„Ų±Ł‘ŁŽŲ§Ų²ŁŁ‚ŁŁŠŁ†ŁŽ

Qāla ‘Ä«sabnu maryamallāhumma rabbanā anzil ‘alainā mā`idatam minas-samā`i takį»„nu lanā ‘Ä«dal li`awwalinā wa ākhirinā wa āyatam mingka warzuqnā wa anta khairur-rāziqÄ«n

Artiny: “Ya Allah Tuhan kami, turunkanlah kepada kami suatu hidangan dari langit yang pada hari turunnya hidangan itu akan menjadi hari raya bagi kami, bagi orang-orang yang bersama kami dan yang datang sesudah kami, serta menjadi tanda bagi kekuasaan-Mu. Berilah kami rezeki, dan Engkaulah pemberi rezeki yang paling utama.” (QS. Al-MĆ¢’idah: 114).

Baca Juga Doa Memulai Usaha Agar Diberikan Kesuksesan Dan Kelancaran

2. Doa agar Meluaskan Rezeki

doa meminta rezeki
sumber : shutterstock.com

Doa Meminta Rezeki

Alloohumma sholli ‘alaa sayyidinaa muhammadin ‘adada anwaa’ir rizqi wal futuuhaati yaa baasutholladzi yabsuthur rizqo liman yasyaa-u bi ghoirihisaabin ubsuth ‘alayya rizqon katsiiron min kulli jihatin min khozaaini rizqika bi ghoiri minnati makhluuqin bi fadhlika wa karomika wa ‘alaa aalihi wa shohbihii wa sallama.

Artinya: “Wahai Allah limpahkanlah rahmat atas junjungan kita Nabi Muhammad SAW; sebanyak aneka rupa rezeki. Wahai Zat Yang Maha Meluaskan rezeki kepada orang yang dikehendaki-Nya tanpa hisab. Luaskan dan banyakanlah rezekiku dari segenap setiap penjuru dan perbendaharaan rezeki-Mu tanpa pemberian dari makhluk, berkat kemurahan-Mu jua. Dan, limpahkanlah pula rahmat dan salam atas dan para sahabat beliau”.

3. Doa Meminta Rezeki yang Halal dan Berkah

doa meminta rezeki
sumber : shutterstock.com

Ų§ŁŽŁ„Ł„Ł‘ŁŽŁ‡ŁŁ…Ł‘ŁŽ ŁŠŁŽŲ§ŲŗŁŽŁ†ŁŁŠŁ‘Ł ŁŠŁŽŲ§Ų­Ł…ŁŁŠŁ’ŲÆŁ ŁŠŁŽŲ§Ł…ŁŲØŁ’ŲÆŁŲ¦Ł ŁŠŁŽŲ§Ł…ŁŲ¹ŁŁŠŁ’ŲÆŁ ŁŠŁŽŲ§Ų±ŁŽŲ­ŁŁŠŁ’Ł…Ł ŁŠŁŽŲ§ŁˆŁŽŲÆŁŁˆŁ’ŲÆŁ Ų§ŁŽŲŗŁ’Ł†ŁŁ†ŁŁ‰ ŲØŁŲ­ŁŽŁ„Ų§ŁŽŁ„ŁŁƒŁŽ Ų¹ŁŽŁ†Ł’ Ų­ŁŽŲ±ŁŽŲ§Ł…ŁŁƒŁŽ ŁˆŁŽŲ§ŁƒŁ’ŁŁŁ†ŁŁ‰ ŲØŁŁŁŽŲ¶Ł’Ł„ŁŁƒŁŽ Ų¹ŁŽŁ…Ł‘ŁŽŁ†Ł’ Ų³ŁŁˆŁŽŲ§ŁƒŁŽ ŁˆŁŽŲµŁŽŁ„Ł‘ŁŽŁ‰ Ų§Ł„Ł„Ł‡Ł Ų¹ŁŽŁ„ŁŽŁ‰ Ł…ŁŲ­ŁŽŁ…Ł‘ŁŽŲÆŁ ŁˆŁŽŲ§ŁŽŁ„ŁŁ‡Ł ŁˆŁŽŲµŁŽŲ­Ł’ŲØŁŁ‡Ł ŁˆŁŽŲ³ŁŽŁ„Ł‘ŁŽŁ…ŁŽ

Allahumma yaa ghaniyyu ya hamiidu ya mubdi’u yaa mu’iidu ya rahiimu, ya waduuduaghninii bi halaalika’an haraamika wakfinii bi fadhlika ‘amman siwaaka wa shallallahu ‘alaa muhammadin wa aalihi wa sallama.

Artinya: “Wahai Allah, wahai Zat Yang Maha Kaya, wahai Zat Yang Maha Terpuji, wahai Zat Yang memulai, wahai Zat Yang Mengembalikan, wahai Zat Yang Maha Penyayang, wahai Zat Yang Maha Mencintai. Cukupilah kami dengan kehalalan-Mu dari keharaman-Mu. Cukupilah kami dengan anugerah-Mu dari selain Engkau. Semoga Allah melimpahkan rahmat dan salam atas junjungan kita Nabi Muhammad SAW, juga keluarga dan sahabat beliau”.

Sebagaimana kita tahu, rezeki tidak akan datang hanya dengan berdoa saja, namun kita juga perlu berikhtiar dalam menjemput rezeki. Untuk itu, yuk bergabung dengan Evermos dan miliki bisnis online sendiri dengan keuntungan hingga jutaan rupiah perbulannya!

Untuk itu, yuk segera bergabung dengan Evermos. Tenang saja, pendaftaran gratis!

Klik tombol pendaftaran dibawah ini ya.



DOWNLOAD APLIKASI SEKARANG

4. Doa Memohon Ampunan dan Kemudahan Rezeki

doa meminta rezeki
sumber : shutterstock.com

Ł‚ŁŽŲ§Ł„ŁŽ Ų±ŁŽŲØŁ‘Ł Ų§ŲŗŪ”ŁŁŲ±Ū” Ł„ŁŪŒŪ” ŁˆŁŽ ŪŁŽŲØŪ” Ł„ŁŪŒŪ” Ł…ŁŁ„Ū”Ś©Ł‹Ų§ Ł„Ł‘ŁŽŲ§ ŪŒŁŽŁ†Ū”Ū¢ŲØŁŽŲŗŁŪŒŪ” Ł„ŁŲ§ŁŽŲ­ŁŽŲÆŁ Ł…Ł‘ŁŁ†Ū”Ū¢ ŲØŁŽŲ¹Ū”ŲÆŁŪŒŪ” Ūš Ų§ŁŁ†Ł‘ŁŽŚ©ŁŽ Ų§ŁŽŁ†Ū”ŲŖŁŽ Ų§Ł„Ū”ŁˆŁŽŪŁ‘ŁŽŲ§ŲØŁ

Qaala rabbiighfir lii wahab lii mulkan laa yanbaghii ahadin min baā€™dii innaka antal wahhaab(u)

Artinya: “Ya Tuhanku, ampunilah aku dan anugerahkanlah kepadaku kerajaan yang tidak dimiliki oleh seorang pun sesudahku, sesungguhnya Engkaulah Yang Maha Pemberi.” (QS. Shaad/38: 35).

Tidak hanya berdoa saja untuk menjemput rezeki. Namun, kita juga harus berikhtiar.

Sebagai bentuk ikhtiar untuk mendapatkan rezeki, tidak ada salahnya bagi Anda untuk menjadi reseller Evermos.

Anda dapat berjualan berbagai produk kebutuhan sehari-hari dan nantinya akan mendapatkan komisi.

Tunggu apalagi? Yuk, segera gabung menjadi reseller Evermos dan siap-siap keuntungan menanti Anda.

daftar reseller evermos gratis

5. Doa Meminta Diberikan Kecukupan Rezeki Kepada Allah SWT

doa meminta rezeki
sumber : shutterstock.com

Ų§ŁŽŁ„Ł„Ł‘Ł°Ł‡ŁŁ…ŁŽŁ‘ Ų§ŁŽŁƒŁ’ŁŁŁ†ŁŁŠŁ’ ŲØŁŲ­ŁŽŁ„ŁŽŲ§Ł„ŁŁƒŁŽ Ų¹ŁŽŁ†Ł’ Ų­ŁŽŲ±ŁŽŲ§Ł…ŁŁƒŁŽŲŒ ŁˆŁŽŲ£ŁŽŲŗŁ’Ł†ŁŁ†ŁŁŠŁ’ ŲØŁŁŁŽŲ¶Ł’Ł„ŁŁƒŁŽ Ų¹ŁŽŁ…ŁŽŁ‘Ł†Ł’ Ų³ŁŁˆŁŽŲ§ŁƒŁŽ

Allahummakfini bihalalika ‘an haramik wa aghnini bifadhlika amman siwak.

Artinya: ā€œYa Allah, berilah aku kecukupan dengan rezeki yang halal, sehingga aku tidak memerlukan yang haram, dan berilah aku kekayaan dengan karuniamu, sehingga aku tidak memerlukan bantuan orang lain, selain diri-Mu.ā€ (HR. Ahmad).

6. Doa Agar Terhindar dari Musibah dan Kemiskinan

doa meminta rezeki
sumber : shutterstock.com

Ų§ŁŽŁ„Ł„Ł‘Ł°Ł‡ŁŁ…ŁŽŁ‘ Ų„ŁŁ†ŁŁ‘ŁŠ Ų£ŁŽŲ¹ŁŁˆŁ’Ų°Ł ŲØŁŁƒŁŽ Ł…ŁŁ†ŁŽ Ų§Ł„Ł’ŁƒŁŁŁ’Ų±Ł ŁˆŁŽŲ§Ł„Ł’ŁŁŽŁ‚Ł’Ų±Ł ŁˆŁŽŲ¹ŁŽŲ°ŁŽŲ§ŲØŁŲ§Ł„Ł’Ł‚ŁŽŲØŁ’Ų±Ł

Allahumma inni a’udzubika minal kufri wal faqri wa a’udzubika min ‘adzabilqabri.

Artinya: ā€œYa Allah, aku berlindung dari kekufuran, kemiskinan dan siksa kubur.ā€ (HR. Ahmad, Nasaā€™i, dan Abi Syaibah)

7. Doa Meminta Rezeki Halal dan Ilmu yang Bermanfaat

doa meminta rezeki
sumber : shutterstock.com

Ų§Ł„Ł„ŁŽŁ‘Ł‡ŁŁ…ŁŽŁ‘ Ų„ŁŁ†ŁŁ‘ŁŠ Ų£ŁŽŲ³Ł’Ų£ŁŽŁ„ŁŁƒŁŽ Ų¹ŁŁ„Ł’Ł…Ł‹Ų§ Ł†ŁŽŲ§ŁŁŲ¹Ł‹Ų§ ŁˆŁŽŲ±ŁŲ²Ł’Ł‚Ł‹Ų§ Ų·ŁŽŁŠŁŁ‘ŲØŁ‹Ų§ ŁˆŁŽŲ¹ŁŽŁ…ŁŽŁ„Ł‹Ų§ Ł…ŁŲŖŁŽŁ‚ŁŽŲØŁŽŁ‘Ł„Ł‹Ų§

Allahumma innii as-aluka ā€˜ilman naafiā€™a, wa rizqon thoyyibaa, wa ā€˜amalan mutaqobbalaa.

Artinya: ā€œYa Allah, sungguh aku memohon kepada-Mu ilmu yang bermanfaat (bagi diriku dan orang lain), rezeki yang halal dan amal yang diterima (di sisi-Mu dan mendapatkan ganjaran yang baik).ā€ (HR. Ibnu Majah, no. 925 dan Ahmad 6: 305, 322. Al-Hafizh Abu Thahir mengatakan bahwa hadis ini shahih).

Demikianlah ulasan mengenai doa meminta rezeki yang bisa Anda amalkan.Ā  Sebagaimana kita tahu, bahwa doa tanpa usaha adalah bohong, maka dari itu mari amalkan Doa ini sembari kita berikhtiar mencari rezeki.

Ingin mencari rezeki dan penghasilan tambahan yang halal? maka Anda bisa bergabung menjadi reseller Evermos!

Evermos menawarkan Anda peluang bisnis untuk mendapatkan penghasilan tambahan. Anda bisa menemukan beragam produk kebutuhan sehari-hari terlengkap dari ratusan brand ternama di Indonesia. Selain untuk penggunaan pribadi, Anda juga bisa menjual berbagai barang ini dengan menjadi reseller Evermos.

Reseller Evermos adalah peluang bisnis menjanjikan karena Anda bisa terhubung dengan ratusan brand ternama dan menjual ribuan produk kebutuhan sehari-hari terlengkap.

Tidak Punya Modal untuk Memulai Usaha? Tenang, Evermos Punya Solusinya!

Persoalan modal sebenarnya bisa teratasi. Banyak orang yang sulit memulai untuk berbisnis karena terkendala dengan hal modal.

Apakah Anda salah satunya? Seringkali pusing sendiri mencari modal dan akhirnya bingung bagaimana cara untuk memulai usaha.

Tenang, bagi Anda yang ingin memiliki bisnis, namun belum memiliki cukup modal, menjadi seorangĀ resellerĀ Evermos merupakan pilihan yang tepat.

Banyak kemudahan dan keuntungan yang akan Anda dapatkan dengan menjadiĀ resellerĀ Evermos, antara lain:

  • Bisnis tanpa modal
  • Memiliki tokoĀ onlineĀ sendiri
  • Tidak perlu pusing cariĀ supplier
  • Tidak perlu memikirkan stok dan pengiriman
  • Mendapatkan pelatihan bisnisĀ onlineĀ dari ahlinya
  • Berkesempatan bergabung dengan komunitasĀ resellerĀ dari berbagai daerah

Bagaimana? Menarik bukan? Mari raih potensi untuk mendapatkan penghasilan sesuai keinginan dengan menjadiĀ resellerĀ Evermos.

Yuk, segera daftarkan diri Anda dengan menjadiĀ reseller hebat di Evermos. Dengan cara klik daftar untuk bergabung dan raih kesempatan untuk mendapatkan komisi sesuai dengan keinginan.

YUK, GABUNG DISINI!

 

Sekian artikel mengenai Doa Meminta Rezeki berikut ini jangan lupa sebarkan pada keluarga, teman, dan kerabat yang membutuhkan ya! Semoga bermanfaat

Jangan lewatkan artikel menarik lainnya hanya di situs blogĀ Evermos

Buka Usaha Jadi Reseller (Daftar Gratis)