6 Rekomendasi Usaha Sampingan Ibu Rumah Tangga Dirumah Pasti Untung

Usaha sampingan ibu rumah tangga dirumah – Ibu rumah tangga memiliki peran yang sangat penting dalam keluarga, namun tak jarang mereka juga ingin memiliki penghasilan sendiri.

Oleh karena itu, banyak ibu rumah tangga yang mencoba mencari peluang usaha sampingan yang dapat dilakukan di rumah.

Semua itu dilakukan agar perekonomian mereka berjalan dengan baik, jadi ada banyak sekali peluang untuk usaha di rumah.

Artikel ini akan memberikan enam rekomendasi usaha sampingan ibu rumah tangga dirumah.

Rekomendasi Usaha Sampingan Ibu Rumah Tangga Dirumah yang Mudah Dilakukan

Berikut adalah enam usaha sampingan yang bisa dijalankan oleh ibu rumah tangga:

1. Usaha Jualan Online

Usaha Sampingan Ibu Rumah Tangga Dirumah
Sumber: google.com/bersosial

Usaha yang pertama adalah jualan online. Jualan online bisa menjadi pilihan yang tepat bagi ibu rumah tangga yang memiliki keterampilan dalam memasak atau membuat produk handmade.

Di era digital seperti sekarang, menjual produk secara online sangat mudah dilakukan. Ibu rumah tangga dapat membuat akun di platform jual beli online seperti Shopee atau Tokopedia untuk memasarkan produk yang dijual.

Produk yang bisa dijual pun bervariasi, mulai dari makanan ringan, kue, baju, aksesoris, hingga produk kecantikan.

 2. Menjadi Reseller Evermos

Evermos
Sumber: Dokumentasi Evermos

Salah satu pekerjaan paling efektif dan pasti menghasilkan pundi-pundi rupiah tanpa harus mengganggu aktivitas sebagai ibu rumah tangga adalah menjadi Reseller Evermos.

Selain itu, Anda tak perlu mengeluarkan modal dan tak perlu membuat toko online. Karena Evermos memberikan semuanya yang Anda perlukan.

Evermos adalah Aplikasi untuk Jualan Ribuan Produk termasuk kebutuhan muslim. Dengan menjadi Reseller di Evermos Anda bisa mulai mendapatkan penghasilan tambahan tanpa modal dan stok produk. Anda bisa langsung punya bisnis toko online sendiri dan dapatkan komisi dari Evermos.

Dengan Anda bergabung menjadi Reseller Evermos, akan banyak keuntungan dan keberkahan yang bisa Anda dapatkan

Omzet yang bisa Anda hasilkan bisa mencapai ratusan juga. Bahkan Anda akan diajarkan cara berjualan sampai jago dan sukses.

Penasaran bagaimana cara mendaftarnya? Langsung saja klik tombol di bawah ini, ya.

DAFTAR DISINI SEKARANG

3. Usaha Warung Makan

Selain menjadi reseller Evermos, dikutip dari kumparan.com, usaha lainnya yang bisa dilakukan oleh IRT yang memiliki anak adalah membuka usaha warung makan.

Tentu saja, usaha satu ini sangat menjanjikan dan menguntungkan, apalagi jika Anda membukanya di daerah ramai seperti lingkungan kampus dan perkantoran.

Jadi, Anda bisa menjaga warung sambil mengasuh anak tanpa mengganggu aktivitas usaha Anda.

4. Usaha Laundry

Usaha Sampingan Ibu Rumah Tangga Dirumah
Sumber: google.com/bersosial

Kemudian adalah usaha laundry. Usaha laundry bisa menjadi pilihan yang tepat bagi ibu rumah tangga yang memiliki mesin cuci dan pengering di rumah.

Ibu rumah tangga dapat menawarkan jasa mencuci dan mengeringkan pakaian kepada tetangga atau teman-teman di lingkungan sekitar.

Selain itu, ibu rumah tangga juga bisa menawarkan jasa setrika pakaian atau membersihkan sepatu.

5. Jasa Penjahit

Usaha Sampingan Ibu Rumah Tangga Dirumah
Sumber: google.com/bersosial

Jika ibu rumah tangga memiliki keterampilan menjahit, maka usaha jasa penjahit bisa menjadi pilihan yang menguntungkan.


Yuk, Subscribe Sekarang Juga!
Yuk, Subscribe Sekarang Juga!
Category Apa yang Paling Anda Sukai?

Ibu rumah tangga dapat menawarkan jasa menjahit pakaian, seperti baju kurung atau kebaya, ataupun membuat produk handmade seperti tas atau bantal.

Untuk memulai usaha ini, ibu rumah tangga hanya perlu memiliki mesin jahit dan bahan-bahan yang dibutuhkan.

6. Kursus Les Private

Ibu rumah tangga yang memiliki kemampuan akademik atau bahasa asing yang baik dapat membuka jasa les private di rumah.

Oleh karena itu ibu rumah tangga dapat menawarkan jasa les private untuk anak-anak atau remaja di lingkungan sekitar, seperti les matematika, les bahasa Inggris, atau les musik.

Untuk memulai usaha ini, ibu rumah tangga hanya perlu memiliki kemampuan yang memadai dan beberapa peralatan atau buku pelajaran yang dibutuhkan.

Itulah beberapa rekomendasi usaha sampingan ibu rumah tangga dirumah yang bisa Anda coba. Jika ingin sukses usaha di rumah, simak tips video di bawah ini.

Jika ingin membaca artikel menarik lainnya, kunjungi terus situs Blog Evermos. Semoga bermanfaat!